Visi & Misi LPPM
Serta Budaya Organisasi DIC4
Visi:
“Menjadi lembaga yang unggul, terpercaya dan mandiri di bidang penelitian dan pengabdian kepada masyarakat dalam pengembangan dan pemanfaatan IPTek dan kebudayaan melalui publikasi hasil penelitian dan pengabdian kepada masyarakat dibidang kesehatan”
Misi :
1. Meningkatkan kemampuan dan peran serta dosen dan mahasiswa dalam penelitian dan pemberdayaan pada masyarakat di bidang kesehatan
2. Meningkatkan dan mewujudkan jalinan kerjasama dalam bidang penelitian dan pengabdian di lingkup dalam negeri dan laur negeri
3. Mengembangkan dan mewujudkan produk- produk unggulan hasil penelitian dan pengabdian masyarakat di bidang kesehatan
4. Meningkatkan dan mengembangkan perolehan HKI untuk hasil peneltian dan pemberdayaan pada masyarakat dalam rangka perlindungan HKI.
5. Memeberdayakan masyarakat dalam rangka penignkatan kesejahteraan masyarakat melalui proses pengembangan metode ilmiah.
6. Mepublikasikan hasil penelitian dan pengabdian masyarakat di lingkup regional, nasional maupun internasional.
7. Meningkatkan kualitas publikasi ilmiah perguruan tinggi melalui kegiatan akreditasi jurnal ilmiah.
Organizational Cultures “DIC4”
- Dicipline
- Innovative
- Communicative
- Competent
- Creative
- Collaborative
Hubungi Kami
STIKES PANTI WALUYA MALANG
Jalan Yulius Usman No. 62 Malang
Telp : 0341-369003
Email : [email protected]
Senin-Jumat 06:00 – 18:00 WIB